Kamis, 03 Oktober 2013

Tutorial Menginstal Windows 7

Kali ini saya akan membuat tutorial tentang bagaimana mengistal windows 7 dengan menggunakan virtual box secara mudah. 

Berikut adalah langkah-langkah menginstal windows 7 dengan menggunakan "Virtual Box"
1. Setelah mengistal dan memasukkan software windows 7 dalam virtual box, maka akan muncul loading dan starting windows. 


2. Setelah selesai akan muncul box, pilih bahasa, waktu dan mata uang, serta keyboard atau metode input. Kemudian klik "next". 

3. Klik "instal now"

4. Centang "I accept the license terms" dan klik next. 

5. Klik Upgrade jika sudah mempunyai versi Windows sebelumnya. Klik Custom (advanced) jika tidak memiliki versi Windows sebelumnya atau ingin menginstal salinan baru Windows. 

6. (Lewati langkah ini jika memilih Upgrade dan hanya memiliki satu partisi). Pilih drive mana yang ingin diinstal Windows 7 dan klik Next. Jika Anda ingin membuat partisi, klik opsi Drive options (advanced), buatlah partisi dan kemudian klik Next.
Jika ingin membuat partisi, maka mengistal windows 7 pilih yang tipe "primer". Minimal kapasitas hardisk yang tersedia untuk mengistal windows 7 adalah 16 GB untuk 32-Bit dan 20 GB untuk 64-bit. 
Terdapat beberapa jenis partisi yang dapat kita buat pada hardisk yaitu:
  • Primary Partition
    Partisi yang biasanya digunakan sebagai tempat peyimpanan sistem operasi. Pada primary partition ini terdapat  boot partition yang menyimpan file-file yang dibutuhkan untuk start up sistem operasi. Sebuah hardisk dapat dipartisi menjadi maksimal 4 buah primary partition tanpa extended partition, atau maksimal 3 buah primary partition kalau terdapatextended partition.
  • Extended Partition
    Merupakan partisi pembatas antara primary partition dan logical partition. DalamExtended partition ini dapat terdiri dari satu atau lebih logical partitionExtended partition ini bukanlah sebuah drive melainkan hanya pembatas saja.
  • Logical Partition
    Merupakan bagian dari Extended Partition yang dan digunakan sebagai tempat penyimpanan data.

7. Pilih jenis architecture windows yang inginkan. Banyak perbedaan antara x64 (32-Bit) atau x86 (64-Bit), diantaranya: 
  • Windows7 x64 (64 bit) memiliki kemampuan yang lebih besar untuk menjalankan aplikasi berat dibandingkan x86(32 bit) cocok untuk pekerjaan yang membutuhkan RAM yang besar seperti Desain Grafis, atau untuk para Gamer.
  • Windows 7 x64 (64 bit) akan memberikan performa yang lebih baik dan maksimal dibandingkan windows 7 x86(32 bit). windows 7 x64 (64 bit) mendukung upgrade memory sampai 193 GB, sedangkan windows 7 32-bit hanya sampai 3GB. 
  • Kelebihan windows 7 x64 dibandingkan dengan x86 , windows 7 x64 bisa dipasang aplikasi atau software dengan System type untuk x86.
8. Sekarang akan dimulai menginstal Windows 7. Langkah pertama yaitu Windows mulai menyalin file yang sudah dilakukan ketika booting DVD/fd Windows 7 sehingga akan selesai seketika.

8. Setelah selesai, komputer akan memperluas (decompress) file yang telah disalin.

9. Setelah itu secara otomatis akan restart setelah 15 detik dan melanjutkan setup. Anda juga dapat klik Restart now untuk restart tanpa perlu menunggu.

10. Setelah restart untuk pertama kalinya, proses setup akan dilanjutkan. Ini adalah langkah terakhir sehingga akan mengambil waktu yang agak lama daripada langkah sebelumnya. 

11. Sekarang akan otomatis restart lagi dan melanjutkan setup. Anda dapat klik Restart now untuk restart tanpa perlu menunggu.

12. Setelah proses restart selesai, ketikkan nama pengguna dalam kotak-teks dan klik next, secara otomatis nama komputer akan terisi. 

13. Jika diinginkan bisa ditambahkan kata sandi. Ketikan didalam kotak-teks. 
14. Proses finalisasi dimulai. 

15. Proses penginstalan selesai. Windows 7 siap digunakan. 

Sekian dulu postingan kali ini. Selamat mencoba. Semoga sukses.
Semoga postingan kali ini bermanfaat untuk semuanya. ^_^

2 komentar:

  1. MENANG BERAPAPUN, PASTI KAMI BAYAR !!! *


    * Melayani LiveChat 7 x 24 Jam Nonstop :

    - WA : 08125522303
    - BBM : CSID303



    Panduan Bermain Sabung Ayam Online

    Agen Bola Terpercaya Sbobet

    www.ayampanggang.vip

    Situs Poker Online Uang Asli

    BalasHapus
  2. Masih bingung cari Situs Judi Online Terbaik dan Terpercaya yang pasti akan kemenangan Anda berapa pun itu? S128Cash tempat yang TEPAT untuk itu semua.
    S128Cash juga telah menghadirkan kemudahan kepada Anda semua yang ingin bermain dengan memberikan fasilitas deposit via PULSA, OVO, dan GOPAY !!
    Disini tersedia semua permainan populer Indonesia, seperti Sportbooks, Live Casino, IDN Poker, Sabung Ayam Online, Slot Games, Tembak Ikan Online, Klik4D dan masih banyak permainan lainnya.
    Bukan itu saja, Anda juga akan di temanin berbagai PROMO BONUS yang sangat menguntungkan.
    Segera daftarkan diri Anda bersama kami dan raih kemenangan Anda hingga menjadi seorang JUTAWAN !!
    Info lebih lanjut bisa hubungi melalui :
    - -Livechat : Live Chat Judi Online
    - WhatsApp : 081910053031

    Link Alternatif :
    - http://www.s128cash.org

    Judi Bola

    Bandar Judi Bola Terbesar Di Dunia

    BalasHapus